Tataplah mata bening mereka..


Mata Bening itu…
Bismillaahirrahmanirrahim..

Kira-kira umurnya sekitar 4 tahun.
Wajahnya bersih beraura indah,menyenangkan.
Matanya bening memancarkan kesucian.

***
Ditengah perjalanan selepas kuliah..
Baru setengah jam bis melaju mengitari jalanan. Naiklah se0rang anak kecil dngan sebuah b0t0l aqua ditangan mungilnya.
Mata beningnya menyor0t smua penumpang yang memenuhi bis. Ada pengharapan membias dari tatapan lembutnya. Dari poj0k kursi bis ku terus perhatikan ia. Ya Allah apa yang hendak dilakukan anak kecil yang bermata bening itu.?tanyaku dalam hati.
Crek..crek..crek..terdngar bunyi b0t0l aqua plastik yang dipukul2kan ke telapak tangannya.
Satu persatu bait lagu mulai dilantunkan. Tidak terlalu jelas apa yang dinyanyikan. Mengilu-ngilu bak burung yang bercel0teh. Masyaa Allah..terlalu jauh jarak tempat dudukku dnganmu nak. Ingin sekali kuraih tubuhmu lalu kupeluk erat. Duhai mata bening..kemanakah ibumu. Kenapa ia biarkan dirimu sendiri menghampar menjajaki jalan. Mencari yang seharusnya tanggungan ibu bapakmu.
"maaf teh.." aku tersentak ketika tangan lembut milik anak bermata bening itu mengulur ke arahku.
Ya Allah..kuperhatikan wajahnya sejenak..
Namun sekejap, secepat lincahnya..ketika bis berhenti menurunkan penumpang. Anak bermata bening itu mel0ncat trun dan sekelebat mata ia telah menghilang diantara kabut kesibukan manusia..

Anak bermata bening itu..

Benih cinta ayah dan bunda,tak sepatutnya kau disia-siakan..
Astaghfirullahal'adzim..
Ya Allah ampunilah kami..para orang tua yg tlah menyia-nyiakan amanah~MU..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar